Rekomendasi Tempat Makan Sate di Kota Malang yang Enak, Harga Terjangkau dan Bikin Nagih

- 23 Mei 2024, 23:12 WIB
5 tempat makan Sate di Kota Malang yang enak dan bikin nagih.
5 tempat makan Sate di Kota Malang yang enak dan bikin nagih. /Pexels/Lantip/

Salah satu rekomendasi yang cukup viral dan ramai peminat setiap harinya adalah Sate Pak Sabar yang ada di Jalan Mayjend Panjaitan No. 1 Malang.

Menu yang dijual pun cukup bervariasi, ada sate ayam, sate kambing, dan gule. Apabila makan langsung ditempat, bisa memilih nasi atau lontong. 

Karna rasanya yang enak, membuat warung sate Pak Sabar ini ramai pelanggan, sehingga harus rela untuk antri dan menunggu. Harga yang ditawarkan pun cukup terjangkau, yaitu Rp15.000 hingga Rp20.000.

3. Sate Pak Siboen

Rekomendasi berikutnya yaitu Sate Pak Siboen yang cukup legendaris di Kota Malang. Tempat ini menjual sate khas Ponorogo yang merupakan sate ayam kampung dengan bumbu kacang.

Sate Pak Siboen terletak di Jalan Kawi Atas No. 27 Malang dan buka mulai jam 9 pagi hingga 9 malam. Harga jualnya pun cukup terjangkau yaitu Rp26.000 untuk 10 tusuk.

Baca Juga: Menu Sarapan yang Masuk Warisan Budaya Tak Benda, Ini 5 Nasi Krawu khas Gresik di Malang

4. Sate H. Paino

Kemudian untuk rekomendasi yang lainnya yaitu warung sate H. Paino yang ada di Jalan Hamid Rusdi Timur No IV/315 Malang. Menu yang dijual pun cukup bervariasi.

Warung yang buka mulai 10 pagi hingga 10 malam ini menjual sate kambing tanpa lemak, sate kambing lemak, sate hati lemak, sate ayam, gulai kambing, dan juga tongseng kambing.

Halaman:

Editor: Amalia Citra Novianantya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah