AirAsia Bagi Kursi Gratis Sampai Kapan? Pesan Tiket Mulai Hari Ini, Netizen: Definisi Gratisnya Berubah!

- 19 Februari 2024, 14:57 WIB
AirAsia sedang bagi-bagi kursi gratis untuk yang pesan tiket sampai tanggal ini, namun menurut netizen definisi gratisnya berubah.
AirAsia sedang bagi-bagi kursi gratis untuk yang pesan tiket sampai tanggal ini, namun menurut netizen definisi gratisnya berubah. /Instagram/@flyairasia.id/

MalangTerkini.com – AirAsia kini tengah bagi-bagi tiket kursi gratis untuk penerbangan internasional ditujukan pada semua pelanggan setianya.

AirAsia tengah membagikan promo tiket kursi gratis untuk penerbangan internasional, namun dari kolom komentar ada yang menyebutkan bahwa ini bukan berarti tidak bayar sama sekali.

Promo tiket kursi gratis dari AirAsia banyak diminati, namun banyak yang tidak tahu apakah ini benar-benar gratis dan tidak membayar apapun lagi ataukah tidak.

Baca Juga: Kolam Renang Rampal di Malang: Lokasi, Jam Buka, Harga Tiket Masuk, hingga Les Renang

Cara Mendapatkan Promo Tiket Kursi Gratis AirAsia

Untuk mendapatkan promo kursi gratis maka harus ada beberapa langkah yang harus dilakukan oleh para pelanggan Air Asia, dilansir dari @flyasia.id:

1. Buka membuka airasia.com atau airasiaSuperapp tanpa kode promo, mulai tanggal 19 Februari 2024 hingga 25 Februari 2024.

2. Lakukan pemilihan rute internasional dan tanggal yang diinginkan sesuai dengan periode terbang yaitu tanggal 1 September 2024 hingga 18 Juni 2025.

3. Apabila kuota dalam rute dan tanggal tersebut masih tersedia maka pelanggan yang beruntung akan mendapatkan promo kursi gratis.

Arti dari Promo Tiket Kursi Gratis AirAsia

Salah satu netizen yang mengaku sebagai pelanggan setia Air Asia menjelaskan apa yang dimaksudkan kursi gratis di sini, sesuai dengan pengalamannya sebelum-sebelumnya di kolom komentar.

Halaman:

Editor: Ratna Dwi Mayasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x