Perihal sosok pribadi Udin Irchamna sendiri, tidak diketahui lebih. Bahkan juga belum ditemukan banyak terkait biodata pria 29 tahun itu, sehingga informasi tentangnya pun begitu terbatas.
Tetapi, diketahui bahwa terkait pendidikan, dirinya pernah mengenyam di SMA YP KH Syamsudin Duri Sawo Ponorogo. Ia tercatat lulus tahun 2014 silam. Selain itu, ia juga menempuh pendidikan tingginya di Fakultas Dakwah Institut Sunan Giri Ponorogo (INSURI), angkatan 2014.
Demikian seputar Udin Irchamna, sosok anggota legislatif DPRD Ponorogo dengan perolehan 78 suara sah tetapi resmi dilantik, menggantikan Cipto Prayitno.***
Berita Pilihan
Simak update artikel pilihan lainnya dari kami di Google News dan saluran WhatsApp Channel